Neuroplanologi - Bahagia Untuk Menjadi Kuat

Kota Bahagia adalah Kota yang mampu memberikan kebahagiaan bagi warganya. Saya ingin memulainya dari defenisi yang sederhana tentang Kota Bahagia, sesederhana yang saya pikirkan tentang jalan kebahagiaan.

Sabtu, 01 Februari 2025

Cerita Untuk Mama 2

  # Surat dari Rembulan Di laci lemari kayu usang kamar mama, tersembunyi sepucuk surat yang kemungkinan ditulisnya pada malam terakhir mama masih mengenali namaku. Tinta biru yang mulai memudar itu berujar : "Ada dunia lain di balik mimpi kita, Nak. Di sana, mungkin...

Kamis, 30 Januari 2025

Cerita Untuk Mama

 #1 : Kenangan yang Hilang Aku selalu percaya bahwa ingatan adalah sesuatu yang sakral, seperti harta karun yang disimpan dalam benak kita. Namun, melihat mama perlahan-lahan kehilangan dirinya sendiri bagaikan menyaksikan perpustakaan yang terbakar habis—setiap buku...

Kamis, 05 Desember 2024

Merencanakan Kota Bahagia, Memadukan Konsep Kebahagiaan dan Kebutuhan Keamanan Masyarakat Kota.

 sumber Gambar : Generate AI Di era urbanisasi yang pesat seperti sekarang ini, perencanaan kota menghadapi tantangan yang sangat kompleks dalam bagaimana sebuah perencanaan dapat menciptakan lingkungan yang tidak hanya fungsional, tetapi juga mendukung kualitas hidup...

Sabtu, 16 November 2024

Dampak Penggunaan Kantong Sampah Terhadap Kecenderungan Masyarakat Memilah Sampah Sejak Dalam Rumah_Latar Belakang

  Pengelolaan sampah merupakan salah satu tantangan besar yang dihadapi sebuah kota dan juga  masyarakat modern, terutama yang bermukim di daerah perkotaan. Pertumbuhan populasi dan urbanisasi yang pesat menyebabkan pergerakan penduduk berpusat pada satu titik, perkotaan,...

#3 Hari Bersama Bapak

  + Hai, Namaku Tutano.."Haaccih"Entah kenapa beberapa saat setiap kali baru bangun tidur saya selalu bersin, bahkan kadang sampai keluar ingus. Tentang itu Bapak dan Mama juga heran, "kenapa tiap bangun tidur kamu selalu saja bersin", kata mereka. Kalau mereka saja...

Jumat, 15 Maret 2024

Menemukan Jejak Jalur Rempah di Punggung Gunung Gamalama

Siang itu saya menangkap senyum bahagia kawanku. Hampir sejam dia dengan sabar memandu kami, melewati perkampungan dan pegunungan hingga sampai ke Makam Sultan Ternate ke-7, Babullah Datu Syah. Di Punggung Gunung Gamalama, Kota Ternate, Provinsi Maluku Utara.   Suasananya...

Senin, 11 Maret 2024

Kota Kendari dan Masa Depan Yang Tergenang

Sumber Gambar regional.kompas.com  Potongan video banjir Kota Kendari yang beredar di grup-grup Whatsapp membawa ingatan kita kembali pada peristiwa 11 tahun lalu, tepatnya tahun 2013, ketika banjir bandang menerjang Kota Kendari dan hampir melumpuhkan seluruh aktifitas...